Postingan

Gotong Royong Tinggikan Tanggul Kali Pemali di Desa Jagalempeni

Gambar
    Brebes - Muspika Wanasari diantaranya Camat, Danramil 03 Wanasari, Kodim 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma bersinergi Kapolsek Wanasari dan warga Desa Jagalempeni melaksanakan kegiatan kerja bhakti Penebalan Tanggul Kali Pemali secara dengan swadaya guna mencegah terjadinya Banjir akibat luapan air sungai pemali yang saat ini mengalami banjir. Selasa (06/02/2024). Camat Wanasari H. Nurudin, S.H. mengatakan, pihaknya melakukan kerja bakti ini atas kesadaran warga yang melaporkan atas kejadian luapan air kali pemali yang mengakibatkan limpasan air masuk kejalan dan halaman rumah warga. “Kami bersama TNI, Polri dan BPBD Brebes membantu warga Desa Jagalempeni guna mengantisipasi luapan air dengan debit tinggi, semoga upaya penanggulangan dengan cara meninggikan tanggaul dengan karung atau katong yang berisikan tanah dan pasir bisa menghalangi luapan air kerumah-rumah warga”. Tutur Camat Wanasari. Sementara Danramil 03 Wanasari, kapten Cpl Akhmad Choirul Huda mengatakan “Kora...

Forkopimda Brebes ikuti Teleconference Bersama KASAD Resmikan Program TNI Manunggal Air

Gambar
  Brebes - Dandim 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma, Letkol Infanteri Sapto Broto, SE, M.Si, dan Sekda Brebes Ir. Djoko Gunawan, MT, Kepala Kejaksaan Negeri Brebes Yadi Rachmat Sunaryadi, SH, MH hadiri Peresmian 1.898 Titik Air  Gerakan TNI AD Manunggal Air secara virtual di Balai Desa Galuh Timur, Kecamatan Tonjong, Brebes, Jawa Tengah. Selasa (06/02/2024). Peresmian 1.898 titik air ini di pusatkan di Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi  Maluku Utara oleh Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc  dengan Teleconference bersama seluruh jajaran Kodam, Korem dan Kodim di seluruh Indonesia.  Dalam kesempatan tersebut KASAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc juga berkesempatan berdialog secara langsung dengan Dandim dan Kepala desa serta warga yang mendapatkan Program TNI Manunggal Air.  Menurut KASAD untuk kedepannya Program TNI Manunggal Air akan lebih ditingkatkan lagi, karena dengan ketersediaan air untuk warga akan dapa...

Dandim Brebes Letkol Infanteri Sapto Broto Terima Kunjungan Silaturahmi Danlanal Tegal

Gambar
  Brebes - Komandan Kodim (Dandim) 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma, Letnan Kolonel Infanteri Sapto Broto, S.E., M.Si, menerima kunjungan silaturrahmi Danlanal Tegal Letkol Laut (P) Adi Surono, S.T., M.T., M.Tr.Hanla.,.CTMP., di ruang Transit Makodim Jalan Jenderal Soedirman 107 Brebes. Senin (05/02/2024). Danlanal Tegal bersama Staf dalam rangka kunjungan kerja sekaligus silaturahmi di wilayah satuan tugas Lanal Tegal. Dalam kesempatannya, Dandim Letnan Kolonel Infanteri Sapto Broto mengucapkan selamat datang dan terimakasih atas waktu dan kesempatan danlanal Tegal beserta Stafnya telah berkunjung ke Kodim 0713 Brebes. Dandim berharap, kegiatan ini dapat terciptanya hubungan yang semakin solid dan harmonis dalam mewujudkan komunikasi, koordinasi dan kerjasama ke depannya. Dandim juga menyampaikan dari pertemuan ini dapat saling memberi masukan positif dan saling sinergi antara Lanal Tegal dan Kodim 0713 Brebes dalam upaya memperdayakan potensi pantai sesuai tugas pokok masing-m...

Kodim 0713 Berbes Peringati Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1445 H di Masjid Darut Taqwa

Gambar
  Brebes - Kodim 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma  memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1445 H / 2024 M diikuti oleh Prajurit dan PNS dengan mengangkat Tema "Aktualisasi Nilai-Nilai Isra Mikraj dan Pengamalan Ibadah di tengah Terpaan Digitalisasi" di Masjid Darut Taqwa Makodim Jalan Pusponegoro 5 Brebes, Jawa Tengah. Senin (05/02/2024). Pada Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Besar Muhammad SAW ini, Komandan Kodim 0713 Brebes Letkol Infanteri Sapto Broto, S.E., M.Si melalui Danramil 03 Wanasari Kapten Cpl Akhmad Choerul Huda mengajak seluruh prajurit dan PNS bahwa dalam peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW harus dapat dijadikan sebagai momentum untuk memotivasi diri guna meningkatkan amal ibadah kepada Allah SWT. Selain bertujuan untuk meningkatkan iman dan taqwa keluarga besar Kodim 0713 Brebes, kegiatan peringatan Isra' Mi'raj ini juga sebagai pencerahan jiwa dan introspeksi diri untuk mengaktualisasikan nilai-nilai agama, terutama mentel...

Ratusan Warga Lakukan Karya Bakti Pengumpulan Material Pembangunan Jembatan Gantung

Gambar
Brebes – Ratusan warga Dukuh Wadas Gumantung, Desa Kutamendala, Kecamatan Tonjong, Kabupaten Brebes bersama-sama TNI dari Koramil 09 Tonjong, Kodim 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma terlihat sedang guyub mengumpulkan material berupa pasir untuk persiapan pembangunan Jembatan Gantung yang sebentar lagi akan terwujud. Minggu (04/02/2024). Bati Tuud Koramil 09 Tonjong Pelda Ibrahim didampingi Kepala Desa Kutamendala H. Fathuri S.Ag beserta Relawan Brebes Selatan dan warga berhasil mengumpulkan pasir 20 m³ dan batu kali sebanyak 17 m³ dengan menggunakan alat seadanya.  Kepala Desa Kutamendala mengatakan bahwa karya bakti ini atas inisiasi dari warga dan relawan dan juga TNI Koramil 09 Tonjong untuk mempermudah persiapan pembangunan Jembatan Gantung di Dukuh Wadas Gumantung. “Alhamdulillah hari ini semua guyub saling membantu dalam mengumpulkan material berupa batu dan pasir untuk pondasi tiang pancang Jembatan Gantung, semua melakukan dengan rasa senang karena sebentar lagi warganya ...

Pimpin Upacara Bendera di Lapas Kelas IIB, Ini Pesan Dandim 0713 Brebes

Gambar
Brebes - Komandan Kodim 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma, Letkol Infanteri Sapto Broto, S.E., M.Si yang diwakili Kepala Staf Kodim Mayor Infanteri Drs. Abdul Asis Lallo memimpin upacara bendera yang digelar di Lapas kelas IIB Brebes. Selasa (30/01/2024). Hal tersebut dilakukan sebagai wujud pembinaan dan bentuk Sinergitas antar Instansi sekaligus dalam rangka meningkatkan kedisiplinan dan menumbuhkan rasa cinta tanah air serta bangga sebagai bangsa yang besar berjiwa Nasionalisme. Dalam upacara bendera yang diikuti ratusan narapidana lapas kelas IIB Brebes, Kepala Staf Kodim 0713 Brebes (Kasdim) Mayor Infanteri Drs. Abdul Asis Lallo mengatakan bahwa Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih kali Ini terasa berbeda buatnya pada khususnya dan Satuan Kodim 0713 Brebes, hal ini dikarenakan Upacara kali ini kami laksanakan bersama dengan Jajaran lapas dan rekan-rekan sekalian para warga Lapas Kelas IIB Brebes. Ungkapan terimakasih kepada Jajaran Lapas kelas IIB Brebes. Tentunya kegiatan ini...

Peduli Lingkungan, Koramil 17 Songgom Karya Bakti Bersihkan Pasar

Gambar
    Brebes - Guna menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat Koramil 17 Songgom, Kodim 0713 Brebes, Korem 071 Wijayakusuma melaksanakan Karya  Bakti Pembersihan Pasar Jatirokeh, Kecamatan Songgom, Brebes, Jawa Tengah. Rabu (24/01/2024). Kegiatan karya bakti pembersihan pasar melibatkan personil Koramil, Polsek, Kecamatan, PAC Pemuda Pancasila, Perangkat Desa Jatirokeh, Pramuka Saka Wira Kartika dan pengurus pasar Jatirokeh serta warga masyarakat. Danramil 17 Songgom, Kapten Infanteri M. Aryolona Perbangkara saat apel Karya Bakti mengatakan, pelaksanaan karya bakti pembersihan pasar bertujuan untuk mencegah wabah penyakit demam berdarah dan wabah penyakit menular.  Karya Bhakti juga merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, selain sebagai bukti kekompakan dan sinergitas yang baik antara TNI-Polri dan Instansi terkait dan Masyarakat.  Danramil Kapten Infanteri M. Tuteng juga mengajak seluruh komponen masyarakat Jatirokeh untuk satukan komitmen dan s...